Cara Membuat Video slide dengan Mudah

Membuat video dari rangkaian foto/gambar memang diperlukan untuk berbagai keperluan entah untuk digunakan sebagai bahan presentasi, untuk kenangan pribadi, untuk mencari uang lewat youtube, dan sebagainya.

Banyak sekali software gratis yang tersedia diluar sana untuk bisa membuat sebuah video slide dari sebuah foto/gambar tapi untuk tutorial ini saya menggunakan sebuah software yang bernama ProShow Producer yang bisa anda download gratis untuk versi trialnya.


Cara Mudah Membuat Video Dari Foto

  • Pertama, instal dulu program ProShow Producer yang sudah anda download.
  • Kedua, pilih menu New terus pilih wizard dan klik next.
 
  • Ketiga, langsung saja klik Add.
  • Keempat, silahkan pilih foto/gambar yang ingin dijadikan video slide.
  • Kelima, blok semua gambar yang sudah kita pilih tadi kemudian klik next.
  • Selanjutnya, silahkan pilih musik untuk video slide anda dengan cara klik add.
  • Selanjutnya, silahkan pilih musik di komputer anda.
  • Selanjutnya, klik saja next.
  • Selanjutnya, silahkan pilih efek slide show lalu klik next.
  • Selanjutnya, ada pilihan untuk mengatur Tune the Energy Level. Atur saja sesuai keinginan anda lalu klik create.
  • Selanjutnya, akan muncul Preview sari video kita, langsung saja klik next.
  • Berikutnya, langsung saja klik done.
  • Kemudian silahkan ubah efek transition sesuai keinginan anda.
  • Selanjutnya, silahkan save video anda dengan cara klik menu Publish => Publish Show , kemudian pilih Video for Web.Device.
  •  Selanjutnya, pilih format video dan langsung klik create, dan silahkan tentukan lokasi penyimpanan video anda dan klik simpan..
  • Terakhir, silahkan tunggu hingga proses rendering video selesai.
















Cara Membuat Video slide dengan Mudah

0 Response to "Cara Membuat Video slide dengan Mudah"

Post a Comment